Sabtu, 10 Februari 2024

Penjelasan 'Penampilan'

 Assalamualaikum wr wb,

Ijin menjelaskan coretan yang berjudul ‘penampilan’.

Tulisan ini terinspirasi dari burket. “Burket teh apa, Din?”

Burket itu bubur ketiak. Itu hasil dari keringat yang berkombinasi dengan daki. Bau haseum adalah aroma semerbaknya.

Coretan cantik ini terinspirasi dari saya yg nyepedah nyampe keringatnya banjir banget. Terus pas kena anxiety ngedadak di teras yang hampir pingsan. Keringet basah, susah nafas kayak mau tenggelam. Hahaha. Saya juga liat postingan Tiktok anak² sekolah yg kompak beli deodorant dari sisa uang kas bulanan 👍. Daripada beliin satu orang yg takutnya menyinggung perasaan dan hatinya. (mohon maaf enggak bisa di tag, takut kena Undang-undang perlindungan anak. Meskipun kontennya positif. Search aja sendiri).

Burket itu kan sedep ya. Anggap saja itu racun. Yang bisa mengganggu kesehatan diri sendiri dan mencemarkan lingkungan.

Sedangkan untuk maknanya, nanti ya... Insyaallah saya share...

Wassalamu’alaikum wr wb.


-Dina.S-


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Coretan

 Navigasi Oleh: Dina. S Dia tidak pernah takut dan menghindar Selalu peduli dan mencoba memperbaiki Saat kau memuja jembatan yang dipakai un...